Tidak Belajar Sehari adalah Sebuah Kesalahan.
Tidak Belajar Seminggu adalah Sebuah Kebodohan.
Tidak Belajar Setahun adalah Sebuah Kemiskinan dan Kemelaratan.
Dan TIDAK BELAJAR Seumur Hidup adalah Sebuah Warisan Yang Berbahaya buat Keturunan.

Minggu, 24 Februari 2019

RENUNGAN FAJAR .... 25 Feb



         السَّلاَمُ عَلَيْكُمْ وَرَحْمَةُ اللهِ وَبَرَكَاتُهُ

       بِسۡـــــــــمِ ٱللهِ ٱلرَّحۡـمَـٰنِ ٱلرَّحِـــــــيم
Rasulullah صلى الله عليه وآله وسلم 
                bersabda :
“Sesungguhnya jika seorang hamba sedang sholat, ia datang  membawa dosa2nya dan اللهِ letakkan dosa2nya itu diatas kepala atau pundaknya, setiap ia ruku' atau sujud, maka dosa2 itu  jatuh berguguran”
(Hadist Riwayat Ibnu Hibban
         dinyatakan Shahih
                    oleh :
  Syaikh Syu’aib al-Arnauth,
     Kanzul Ummal : 7/287).

Rasulullah صلى الله عليه وآله وسلم   
                bersabda,

"Tidaklah seorang hamba yang bersujud 1 kali karena اللهِ, melainkan (pasti) اللهِ menulis dengannya satu kebaikan untuknya, menghapus denganya satu keburukan darinya dan mengangkat denganya satu derajat untuknya maka perbanyaklah bersujud"
(Hadist Riwayat Ibnu Majah)

Rasulullah صلى الله عليه وآله وسلم   
              bersabda :

"Jarak paling dekat seorang hamba dengan Robbnya adalah ketika ia sedang bersujud maka perbanyaklah berdo'a ketika itu, karena bagimu layak untuk dikabulkan"
(Hadist Riwayat Muslim).

Tidak ada komentar:

Ketahuilah ........

Perlombaan yang paling penting dalam hidup ini, adalah berlomba melawan DIRI SENDIRI